Di tengah hiruk-pikuk dunia bola sepak Eropah yang didominasi kaum non-muslim, ternyata ramai juga pemain yang memeluk agama Islam.
Pemain Bola Sepak Dunia Yang Memeluk Islam Disaat Nama Mereka Berada Dipuncak.. Alhamdulillah.. |
Pencerahan atau Hidayah bisa datang bila-bila sahaja dan kepada siapa sahaja di mana saja, dengan berbagai cara yang kadang-kadang tidak terduga. Ada banyak orang yang memutuskan masuk Islam, termasuk juga para pemain bola sepak dunia yang mantap telah menjadi mualaf.
ARTIKEL MENARIK: Adakah Makmum Juga Perlu Membaca Al-Fatihah di Belakang Imam? Atau Memadai Dengan Bacaan Al-Fatihah Imamnya?
loading...
Sejumlah pemain tersebut memilih untuk pindah bertukar pegangan kerana atas pelbagai sebab yang berbeza. Berikut ini aktor lapangan hijau yang memilih Islam sebagai agama baru mereka.
1. Frank “Bilal” Riberry
Ribery adalah pemain Pasukan Kebangsaan Perancis. Sebelum memeluk Islam, Riberi adalah umat Kristian. Ribery mendapat wahyu kebaikan saat dirinya berada didalam kelab Turki, Galatasaray, pada 2005. Baginya, Islam adalah sumber kekuatan dan keselamatan. “Islam adalah sumber kekuatan saya di dalam dan di luar lapangan bola sepak. Saya mengalami kehidupan yang cukup keras dan saya harus menemukan sesuatu yang membawa saya pada keselamatan dan saya menemukan Islam,” kata Ribery.
2. Eric Abidal
Kepada majalah Match yang terbit di Paris, Abidal mengatakan, agama Islam telah mendorongnya untuk bekerja keras untuk memperkuatkan pasukannya. ”Saya memeluk Islam dengan keyakinan penuh,” ujar ayah dua anak itu. Sejak masuk Islam, Abidal berusaha menjadi Muslim yang taat.
3. Nicolas Anelka
Namanya Nicolas Anelka, Mantan Pemain Timnas Prancis, Dia pernah menjadi sebahabagian dari Kelab London Biru Chelsea. Dia mengambil nama Muslim Abdul-Salam Bilal, dan dia merasa sangat aman dengan memeluk agama islam ini.
4. Robin Van Persie
Ini striker produktif yang pernah memperkuat Arsenal dan Manchester United. Dia adalah Robin Van Persie, Striker Kelab Kebangsaan Belanda ini khabarnya memeluk agama Islam, setelah menikah dengan isterinya yang merupakan warganegara Maroko beragama islam.
5. Danny Blum
Danny Blum memutuskan masuk Islam pada Januari 2015. Dalam sebuah wawancara beberapa tahun yang lalu, Blum mengatakan bahwa dirinya mengikuti semua aturan dan ritual untuk menjadi seorang Muslim.
Pemain asal Jerman ini hanya makan makanan halal dan menjalankan solat lima waktu dalam sehari. Blum juga menggambarkan Islam sebagai agama yang memancarkan harapan dan kekuatan.
6. Emmanuel Adebayor
Emmanuel Adebayor membuat keputusan penting di bulan Ramadhan kemarin. Eks striker Tottenham tersebut memilih Islam sebagai tuntunan hidupnya. Prosesi Adebayor masuk Islam pun diabadikan dalam sebuah video amatir. Pemain asal Togo itu terlihat mengucapkan dua kalimat syahadat.
7. Fred
Tinggal di Kota Lyon yang banyak dihuni imigran Muslim, membuat Fred bersentuhan dengan budaya Islam. Berkawan dengan Karim Benzema menjadi dia semakin mengenal ajaran Islam. Namun sangat sedikit informasi bila tepatnya dan kepada siapa Fred mengucapkan kedua kalimat syahadat saat menjadi mualaf.
Momen keislaman Fred terbuka ke publik ketika dia mampu mencetak satu gol dalam Piala Dunia 2006 di Jerman. Ketika itu Brasil memukul Australia dengan skor 2-0, pada 18 Juni 2006. Usai menjaringkan gol, penonton di stadion dan tv dikejutkan dengan gaya Fred yang melakukan gaya merayakan gol dengan cara tidak biasa. Pasalnya dia bersujud syukur di padang bola.
8. Phillipe Troussier
Troussier (51) adalah mantan pelatih tim nasional Maroko dan kelab bola sepak Prancis Marseille. Ia juga pernah melatih pasukan Afrika Selatan, Nigeria, Pantai Gading, Burkina Faso, Qatar dan Jepun, yang dipandunya hingga masuk ke pusingan kedua Piala Dunia 2002.
“Troussier bukan lagi Philippe, ia telah menggunakan nama Omar dan isterinya bukan lagi bernama Dominique tetapi sudah menggantinya dengan nama Amina,” demikian diberitakan harian Maroko-Prancis, L’Opinion, Kamis.
Sumber : sport.fajar
Post a Comment